News

"Jotti Karunawan, an ITB graduate, achieved a PhD with a GPA of 3.98 and Best International Publication."
News From Detik Edu, 25 May 2024

Perkenalkan ini Jotti Kurniawan, lulusan program studi Sain dan Teknologi Nano Sekolah Pascasarjana Institut Teknologi Bandung (ITB) yang raih gelar wisudawan berprestasi dengan publikasi terbaik untuk program doktor. Bagaimana tidak sepanjang menempuh pendidikan doktor, Jotti berhasil mempublikasikan 10 artikel dan 3 prosiding.

Seluruh artikelnya itu dimuat dalam jurnal internasional bereputasi dengan 8 artikel terindeks Q1 dan 2 artikel terindeks Q2. Ia juga berhasil lulus dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) 3,98 lo detikers!


Keberhasilan ini diceritakan Jotti tak terlepas dari bimbingan dua peneliti terbaik ITB yang masuk dalam daftar World's Top 2% Scientist atau daftar peneliti paling berpengaruh di dunia. Keduanya adalah Prof.Dr. Eng. Ferry Iskandar, M.Eng sebagai supervisor dan Afriyanti Sumboja, PhD sebagai co-supervisor.

More from this news: https://www.detik.com/edu/edutainment/d-7357096/jotti-karunawan-wisudawan-itb-yang-lulus-s3-ipk-3-98-publikasi-internasional-terbaik 

Similar news:
https://www.kompas.com/edu/read/2024/05/29/073200671/kisah-jotti-lulus-s3-itb-ipk-3-98-dan-raih-publikasi-internasional-terbaik 

https://www.itb.ac.id/berita/jotti-karunawan-wisudawan-berprestasi-itb-dengan-publikasi-internasional-terbaik/60695 

"L'Oréal-UNESCO For Women in Science 2023 Names Four Winners"
News From Media Indonesia, 24 November 2023

BERIRINGAN dengan momentum peringatan Hari Pahlawan Nasional, L’Oréal-UNESCO For Women in Science kembali mendukung kiprah para perempuan peneliti Indonesia yang merupakan para sosok pahlawan di bidang sains. 

Tahun ini, empat perempuan yang berhasil memenangi pendanaan riset senilai Rp100 juta adalah Karlia Meitha, Ph.D. (Institut Teknologi Bandung), Dr. Widlastuti Setyaningsih S.T.P., M.Sc (Universitas Gadjah Mada), Dr. Fitri Aulia Permatasari, M.Eng. (Institut Teknologi Bandung), dan Pietradewi Hartrianti, S.Farm, M.Farm, Ph.D.(Indonesia International Institute for Life Sciences). 

Empat pemenang tersebut mengusung penelitian dengan memanfaatkan potensi biodiversitas yang menghadirkan berbagai terobosan inovatif di bidang ketahanan pangan dan kesehatan yang berkelanjutan.

More from this news: https://mediaindonesia.com/humaniora/632295/loreal-unesco-for-women-in-science-2023-tetapkan-empat-pemenang

Similar news:
https://www.detik.com/edu/foto/d-7055142/4-perempuan-peneliti-ri-raih-loreal-unesco-for-women-in-science-2023

"During this momentous occasion, Prof.Dr.Eng. Ferry Iskandar delivered a scientific oration titled "Nanomaterial Innovation for Energy Conversion Applications."

The full recording of the ceremony and scientific oration can be seen here: https://youtu.be/GJFC6wQRRN4

"Called ITB Battery Expert, Alief Irham has been working in the field of energy storage for 5 years"
News From Langit7, 30 October 2023

Doktor Fisika Institut Teknologi Bandung (ITB), Muhammad Alief Irham berhasil menemukan material super kapasitor baru sebagai perangkat penyimpan energi.

Dibanding baterai, super kapasitor disebut mempunyai keunggulan dalam pengisian dan pengosongan yang cepat namun kerapatan energinya masih lebih rendah.

Wisudawan termuda dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) ITB ini menuliskan penelitiannya lewat disertasi "Pengembangan Nanopartikel Logam Transisi Sulfida untuk Aplikasi Penyimpanan Energi".

More from this news: https://langit7.id/read/33288/1/disebut-ahli-baterai-itb-alief-irham-tekuni-bidang-penyimpanan-energi-selama-5-tahun-1698671453

"9 ITB Lecturers and Researchers Enter the World's Top 2% Scientists 2023"
News from Techno Tempo, 23 October 2023

TEMPO.CO, Jakarta - Sebanyak sembilan dosen serta peneliti Institut Teknologi Bandung (ITB) masuk dalam World's Top 2% Scientists 2023, yang dipublikasikan oleh John PA loannidis dari Stanford University, Jeroen Baas dari Elsevier, dan Kevin Boyak dari SciTech Strategies.

Pemeringkatan ilmuwan ini didasarkan atas suatu rumus baru yang diusulkan dalam sebuah artikel pada jurnal bereputasi internasional PLOS Biology tahun 2020. Rumus baru tersebut dapat secara rinci menunjukkan peneliti yang paling unggul dalam menghasilkan publikasi utamanya.

More from this news: https://tekno.tempo.co/read/1787370/9-dosen-dan-peneliti-itb-masuk-worlds-top-2-scientist-2023

Similar news: https://www.medcom.id/pendidikan/inspirasi-pendidikan/ybDY7ppk-9-peneliti-itb-masuk-jajaran-2-teratas-ilmuwan-paling-berpengaruh-di-dunia

ITB Luluskan Doktor Sains dan Teknologi Nano Pertama, Bahas Ini di Disertasinya

"ITB Graduates First Doctorate in Nano Science and Technology, Discusses This in His Dissertation"
News from DetikEdu, 25 July, 2023

Jakarta - Doktor pertama program studi S3 Sains dan Teknologi Nano Sekolah Pascasarjana Institut Teknologi Bandung (ITB) lulus belum lama ini. Dialah Jotti Karunawan, mahasiswa yang menyusun disertasi berdasarkan potensi kendaraan listrik yang terus berkembang, khususnya di Indonesia.

Jotti lulus pada Jumat (14/7/2023). Dia mempertahankan disertasinya yang bertajuk "Modifikasi Struktur dan Permukaan Material Katode Li-rich Kapasitas Tinggi untuk Aplikasi Baterai Ion Litium".


More from this news: https://www.detik.com/edu/edutainment/d-6839985/itb-luluskan-doktor-sains-dan-teknologi-nano-pertama-bahas-ini-di-disertasinya


Similar news:
https://www.medcom.id/pendidikan/inspirasi-pendidikan/eN4Laj5N-raih-cum-laude-jotti-jadi-lulusan-pertama-prodi-doktor-sains-dan-teknologi-nano-itb

https://jabar.antaranews.com/berita/459201/itb-luluskan-doktor-prodi-sains-dan-teknologi-nano?page=all



"Fitri, ITB graduate with publications in 21 reputable journals and hundreds of citations"
News from TeknoTempo, 25 October 2022

TEMPO.CO, Jakarta - Fitri Aulia Permatasari, wisudawan dari program S3 Fisika Institut Teknologi Bandung (ITB) angkatan 2018 berhasil menyelesaikan pendidikan doktoral dengan publikasi 21 jurnal bereputasi. Fitri telah mempublikasikan puluhan legacy dalam berbagai jurnal internasional dengan total sitasi lebih dari 500 kali atau rata-rata 27 sitasi untuk setiap paper-nya

More from this news: https://tekno.tempo.co/read/1649115/fitri-wisudawan-itb-dengan-publikasi-21-jurnal-bereputasi-dan-ratusan-sitasi 

Similar news: https://www.itb.ac.id/berita/fitri-aulia-wisudawan-program-doktor-itb-dengan-publikasi-21-jurnal-bereputasi-dan-kisah-meninggalkan-legacy/59000